Jalan Itu
Melaju perlahan memenuhi seluruh ruang
Sinar kenangan menusuk rasa
Melupakan kini yang begitu riang
Terhanyut dalam perasaan
Berdenyut kencang lepas dari kendali
Ombak itu membawa jauh dari Sang waktu
Dan akhirnya tenggelam ke dalam nostalgia
Ade Parawangsa
Komentar
Posting Komentar